Masih ingatkan, bahwa pertidaksamaan linear satu variabel ditandai dengan tanda <, >, ≤, dan ≥. Hal ini berlaku dimana saja, asalkan itu adalah suatu pertidaksamaan. Berikut selengkapnya berdasarkan metode!
Pertidaksamaan Linear Satu Variabel dengan cara Substitusi
Untuk menentukan himpunan penyelesaian pertidaksamaan linear satu variabel dengan cara substitusi adalah sama caranya dengan menentukan himpunan penyelesaian persamaan linear satu variabel. Jika anda kurang paham, coba perhatikan soal berikut ini :
Contoh :
Tentukan himpunan penyelesaian dari pertidaksamaan 11 - 2x > 5, jika x adalah cariabel himpunan bilangan asli.
Jawab :
(Jika x = 1) | (Jika x = 2) | (Jika x = 3 Jadi HP (1,2} 11 - 2x > 5 | 11 - 2x > 5 | 11 - 2x > 5 11 - 2(1) > 5 | 11 - 2(2) > 5 | 11 - 2(3) > 5 11 - 2 > 5 | 11 - 4 > 5 | 11 - 6 > 5 9 > 5 (BENAR) | 7 > 5 (BENAR) | 5 > 5 (SALAH)Pertidaksamaan Linear Satu Variabel dengan cara Pindah Ruas
Untuk menentukan dengan cara ini sangatlah mudah da yang paling mudah ketimbang substitusi ataupun ekuivalen. Kita langsung bahas sobat.
Contoh :
Tentukan himpunan penyelesaian dari petidaksamaan 4x + 15 < x + 45 !
Jawab:
4x + 15 < x + 45 4x - x < 45 - 15 3x < 30 3x < 30/3 x < 10 Jadi HP {10}Mungkin itu saja sobat informasi yang bisa saya berikan tentang Mencari Himpunan Penyelesaian Pertidaksamaan Linear Satu Variabel semoga bermanfaat.
Thanks infonya om or tante menambah ilmu dan mudah dipahami :) ^_^
ReplyDelete